Menentukan solusi terhadap RUU KIA, yang mengatur cuti melahirkan 6 bulan bagipekerja perempuan

Kegiatan

Menentukan solusi terhadap RUU KIA, yang mengatur cuti melahirkan 6 bulan bagipekerja perempuan


Solidaritas Kuat, SPSI Bersama Kita Bisa !
Brainstorming mengenai ketentuan cuti melahirkan
yang diatur dalam RUU KIA ( Kesejahteraan Ibu dan Anak )

Menghadiri undang dialog sosial dari Kementerian Ketenagakerjaan bekerja sama dengan ILO Office Jakarta, dalam rangka mensikapi mengenai rencana pengaturan cuti melahirkan bagi ibu yang bekerja sebagaimana tercantum dalam RUU KIA ( Kesejahteraan Ibu dan Anak ) yang merupakan inisiatif DPR RI, diselenggarakan pada :
Hari, Tanggal     : Selasa, 5 Juli 2022
Waktu                : Pk. 11.30 WIB – 17.00 WIB (sesuai jadwal terlampir)
Tempat              : Medan Room, The Westin Jakarta Hotel Jl. H.R. Rasuna Said Kav. C-22A, Setia Budi,Jakarta Selatan.

Sebagai informasi, acara ini juga akan dihadiri oleh pimpinan dan anggota
Komisi IX DPR RI dan anggota DPR RI terkait 
SP TSK SPSI, 
#satusolidkuat